Keluar dari Keamanan Keuangan

Setiap orang pasti pengen tetap dalam keadaan aman, mereka cenderung menghindari yang namanya ketidak amanan. Semua orang pasti mengharapkan penghasilannya tetap aman, mendapatkan nominal sekian perbulannya dan berusaha sekeras mungkin diprofesi yang sedang ia geluti dan berharap supaya bisa terbebas dari . masalahkeuangannya tersebut.
Bukannya mereka bebas dari masalah keuangan yang di dapatkan dari kenaikan gaji yang di dapatkan, malahan yang mereka hadapi makin merasakan kekurangan.
Pertanyaanya, mengapa mereka bisa seperti itu ?
Sudah pasti jawabannya adalah meningkatnya konsumsi mereka yang membuat gaji mereka tergerus. Mereka tidak berpikir untuk mengkonsumsi yang dapat mendatangkan pemasukan kepada mereka.
Mengapa mereka tidak melakukannya ?
Pastinya mereka merasa hal tersebbut tidak aman dan mereka tidak berani mengambil resiko tersebut, mereka lebih cenderung bermain aman. Namun jika bermain aman terus dan takut menghadapi resiko maka pendapatan pun akan relative kecil, memang kelihatannya berbanding lurus.
Terserah padamu sendiri mau bermain aman atau berani mengambil resiko

Comments